CERIA GAYA NAKITA
KATEGORI BAYI
Tak disangka tak diduga, hasil jepretan asal-asalan sempet nongkrong jadi finalis lomba foto di tabloid Nakita Tahun 2005 kategori bayi, meskipun akhirnya gagal meraih juara. Usia 6 bulan sampai 1,5 tahun emang tahun-tahun ceria RERE, setiap difoto, Rere selalu tersenyum ceria.
Bund masih punya tabloid nakita edisi yg ada semifinalis 3B Nakita nya
BalasHapus